Sabtu, 28 Maret 2015

20 Negara dengan anggota Pramuka terbanyak

Kali ini saya akan sedikit membahas tentang urutan keanggotaan kepanduan terbesar di dunia,

penyebaran pramuka di dunia tidak lepas dari jasa Baden Powell atau yang kita kenal Bapak Pandu Dunia, semakin berkembangnya pandu di berbagai negara, dan semakin banyak nya anggota pandu di dunia, membuat saya tergugah untuk mencari negara mana yang paling banyak anggota pandu-nya.
 usut punya usut ternyata Indonesia menduduki urutan pertama anggota pandu terbanyak di dunia, pramuka Indonesia didirikan dari tahun 1912 dan memiliki anggota terdaftar sebanyak 17.100.000 anggota

untuk lebih lengkapnya ini 20 negara dengan anggota pandu terbanyak, cekidot!

NegaraKeanggotaanTahun Berdiri
Kepanduan PutraKepanduan Putri
Indonesia17.100.00019121912
Amerika Serikat7.500.00019101912
India4.150.00019091911
Filipina2.150.00019101918
Thailand1.300.00019111957
Bangladesh1.050.00019201928
Britania Raya1.000.00019071909
Pakistan575.00019091911
Kenya480.00019101920
Korea Selatan270.00019221946
Jerman250.00019101912
Uganda230.00019151914
Italia220.00019121912
Kanada220.00019081910
Jepang200.00019131919
Perancis200.00019101911
Belgia170.00019111915
Polandia160.00019101910
Nigeria160.00019151919
Hong Kong160.00019141916
Semoga bermanfaat!!
Blackman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar